Pasti kalian sudah tidak asing lagi dengan sayur yang cukup pahit satu ini, ya sayur pare pasti kalian sudah pernah mendengar namanya bahkan sudah tau bentuknya seperti apa. Sumber: kompas.com Selain rasanya yang pahit ternyata pare banyak mengandung vitamin seperti A dan C,pare juga mempunyai senyawa antioksidan yang dapat melindungi sel tubuh dari kerusakan. Memang, buah pare terkenal dengan rasa pahit yang sangat melekat. Meski rasanya pahit, tidak sedikit orang yang suka mengonsumsi pare.Untuk pengolahannya setiap orang mempunyai cara yang berbeda-beda untuk menghilangkan rasa pahitnya. Nah disini saya akan membagikan bagamana sih tips mengolah sayur pare agar tidak pahit. Berikut simak selengkapnya. 1.Rendam Pare Dengan Larutan Garam Cara yang sering dilakukan ibu-ibu untuk mengurangi rasa pahit pada pare dengan cara direndam dengan air garam selama 15 menit. Sebelum direndam potong-potong pare dan bersihkan lalu rendam dengan air garam. Sumber: kumparan.com Setelah direndam t